Bagaimana cara agar bisa memberikan asi eksklusif bagi wanita karir? Memberikan ASI eksklusif adalah hal yang penting untuk mendukung pertumbuhan otak bayi secara maksimal. Bagi ibu rumah tangga, memberikan ASI bukanlah hal yang sulit. Namun, bagi wanita karir, memberi ASI eksklusif pada buah hatinya adalah hal yang cukup sulit. Mereka butuh tenaga dan konsistensi tinggi agar tidak beralih pada susu formula. Demi memberi ASI eksklusif untuk anaknya, seorang ibu seringkali memerah susunya sendiri untuk ditempatkan dibotol dan diberikan pada anaknya ketika ia sedang bekerja. Tentu ini adalah perjuangan yang sangat besar demi memberikan hal yang terbaik untuk anaknya.
Meski begitu, ada pula wanita karir yang menyerah dengan kesulitan itu. Meskipun awalnya mereka yakin akan bisa, terkadang itu tidak menjamin keberhasilan mereka memberikan ASI selama 6 bulan penuh. Untuk itulah, disini saya akan berbagi tips agar program pemberian ASI eksklusif anda berjalan dengan baik dan tanpa hambatan.
Demikian tadi cara sukses memberikan ASI eksklusif bagi wanita karir. Selamat mencoba J
Meski begitu, ada pula wanita karir yang menyerah dengan kesulitan itu. Meskipun awalnya mereka yakin akan bisa, terkadang itu tidak menjamin keberhasilan mereka memberikan ASI selama 6 bulan penuh. Untuk itulah, disini saya akan berbagi tips agar program pemberian ASI eksklusif anda berjalan dengan baik dan tanpa hambatan.
Tips memberikan ASI eksklusif bagi wanita karir |
Kuasai pengetahuan–pengetahuan tentang ASI eksklusifDengan memahami berbagai ilmu tentang ASI eksklusif dan manfaatnya bagi bayi, akan terdorong anda untuk lebih mempertahankan pendirian untuk terus memberi ASI eksklusif selama 6 bulan.
Katakan bahwa anda bisaKatakan bahwa anda bisa dan mampu memberi ASI eksklusif selama 6 bulan kepada si kecil. Ketika anda berkata bahwa anda “bisa” anda akan mengusahakan sebaik mungkin demi mencukupi kebutuhan ASI si kecil. Misalnya dengan menyediakan ASI yang cukup di rumah dari hasil perahan ASI.
Ajarkan cara memberi ASI perahanAjarkan kepada pengasuh bayi anda tentang cara memberikan air susu yang sudah anda perah tadi. Caranya adalah dengan merendamnya di air hangat setelah tadinya berada dalam kulkas.
Demikian tadi cara sukses memberikan ASI eksklusif bagi wanita karir. Selamat mencoba J
Comments
Post a Comment